Logo

DFSK Glory 560

Rp 199,50 Juta - Rp 249,50 Juta
Spesifikasi DFSK Glory 560
Segmen Icon
Segmen
C-Segment
Tipe Bodi Icon
Tipe Bodi
Suv
Jenis Penggerak Icon
Jenis Penggerak
CVT, MT
Kapasitas Mesin Icon
Kapasitas Mesin
1498 L
Tenaga Icon
Tenaga
148 PS
Tempat Duduk Icon
Tempat Duduk
5
DFSK Glory 560 2025 - 2026 ditawarkan dalam 5 varian - mula Rp 199,50 Juta - Rp 249,50 Juta hingga Rp 249,50 Juta, varian entry levelnya yaitu DFSK Glory 560 1.5L Turbo 6M/T B-Type Rp 199,50 Juta dan varian tertinggi DFSK Glory 560 ditawarkan dengan harga Rp 249,50 Juta.
2019 | N/A | N/A Harga Mobil
Rp 242,00 Juta
Rp 2,44 Juta/bulan
Rp 249,50 Juta
Rp 2,52 Juta/bulan
Rp 239,50 Juta
Rp 2,41 Juta/bulan
Rp 229,50 Juta
Rp 2,31 Juta/bulan
Rp 199,50 Juta
Rp 2,01 Juta/bulan
Kelebihan dan Kekurangan DFSK Glory 560, Harga Bekasnya Rp125 Jutaan!

DFSK Glory 560

Kelebihan dan Kekurangan DFSK Glory 560, Harga Bekasnya Rp125 Jutaan!

Kelebihan dan kekurangan DFSK Glory 560 patut kalian perhatikan sebelum meminang mobil ini. Sebagai Medium SUV 7-seater, kehadiran Glory 560 di...

Promo Akhir Tahun DFSK yang Menggiurkan, Bisa Dapat Iphone 15 Pro Max

DFSK Glory 560

Promo Akhir Tahun DFSK yang Menggiurkan, Bisa Dapat Iphone 15 Pro Max

PT Sokonindo Automobile selaku agen pemegang merek DFSK di Indonesia menawarkan program penjualan menarik, berupa promo Heboh Meriah Akhir Tahun...

Daftar Harga LSUV Penantang Daihatsu Terios 2023, Ada Suzuki XL7 Sampai DFSK Glory 560

DFSK Glory 560

Daftar Harga LSUV Penantang Daihatsu Terios 2023, Ada Suzuki XL7 Sampai DFSK Glory 560

Daihatsu Terios 2023 telah mengalami penyegaran minor atau facelift. Ini membuat mobil yang masuk segmen Low Sport Utility Vehicle (SUV) tersebut...

Sambut GIIAS 2022, DFSK Siapkan Satu Produk Kejutan, Ada Promo Hadiah iPhone 13 Juga

DFSK Glory 560

Sambut GIIAS 2022, DFSK Siapkan Satu Produk Kejutan, Ada Promo Hadiah iPhone 13 Juga

Bukan cuma Mini EV, tapi ada satu produk kejutan dari DFSK di GIIAS 2022.

Melempem di Dalam Negeri, Mobil DFSK Buatan Cikande Ternyata Rutin Diekspor

DFSK Glory 560

Melempem di Dalam Negeri, Mobil DFSK Buatan Cikande Ternyata Rutin Diekspor

Inilah daftar mobil DFSK yang rutin diekspor dari pabrik Cikande, Banten.

4 Fitur di DFSK Glory 560 dan Glory i Auto yang Bikin Mudik Lebih Nyaman

DFSK Glory 560

4 Fitur di DFSK Glory 560 dan Glory i Auto yang Bikin Mudik Lebih Nyaman

Inilah 4 fitur unggulan di DFSK Glory 560 dan Glory i-Auto yang bisa memaksimalkan kenyamanan dan keamanan saat mudik.

DFSK Glory 560 2025 memiliki 123 gambar dan foto, termasuk 57 gambar & foto Exterior, 61 gambar & foto Interior, 5 gambar & foto Others, dan lain-lain. Cek tampilan depan, tampilan belakang, tampilan samping, dan tampilan atas DFSK Glory 560 2025 baru di sini.
Pros Icon

Kelebihan

  • Garansi paling lama, Merek asal China ini berani menggaransi Glory 560 selama 7 tahun atau 150 ribu kilometer

  • Kaya fitur keselamatan

  • Tenaga dan torsi mesin turbo cukup besar

  • Tersedia pilihan transmisi otomatis dan manual

  • Harganya lumayan terjangkau

  • Penggunaan rangka monokok yang menjadi satu kesatuan alias unibody, itu terasa lebih nyaman ditumpangi maupun dikemudikan. Tapi penggunaan rangka monokok juga membuat rangka lebih lentur sehingga mampu meredam guncangan dengan baik

  • Memiliki interior mewah dengan ruang kabin yang lega dan kedap suara

Cons Icon

Kekurangan

  •  Jaringan diler dan bengkel resmi DFSK yang ada di Indonesia masih belum banyak

  •  Kinerja CVT milik Glory 560 masih kurang responsif apabila melewati kondisi jalan yang sedikit ekstrem

  • Baris ketiga tampak sempit

  • Brand image yang masih dipandang sebelah mata

  • Fitur keselamatan terasa kurang responsif

  • Overview
  • Eksterior
  • Interior
  • Fitur
  • Mesin dan Performa
  • Kesimpulan

Overview

DFSK Glory 560 merupakan mobil tipe SUV (Sport Utility Vehicle) dan berasal dari China.
Mobil ini merupakan varian yang lebih kecil dibandingkan dengan DFSK 580. Mobil ini pertama kali muncul di Indonesia pada tahun 2019. Mobil ini memiliki penampilan yang cukup menarik sehingga banyak konsumen Indonesia yang tertarik dengannya. Sampai 2020, DFSK Glory 560 tersedia dalam 5 varian. Harga DFSK Glory 560 2020 berkisar dari Rp 194 juta hingga Rp 244 jutaan.

Eksterior

Desain lampu baru memang berbeda dibandingkan model di Indonesia, tapi sudah lebih dulu ada pra-facelift. Perbedaan lainnya terlihat dari bumper yang dibuat lebih minimalis. Ada LED-bar berukuran kecil yang menyelinap di bagian bawah.

Sedangkan tak ada perubahan yang terlihat dari samping tubuh, kecuali ada desain velg baru. Garis pinggang yang kokoh menjalar ke seluruh tubuh. Dikelilingi lapisan bawah berwarna hitam dan pelindung bawah berwarna perak di bagian depan dan belakang. Selain itu, Glory 560 memiliki atap yang berbentuk sirip hiu yang membuatnya semakin keren.

Dimensi
DFSK Glory 560 memiliki dimensi dengan panjang 4515 mm, lebar 1815 mm, dan tinggi 1735 mm. Mobil ini juga memiliki Jarak Sumbu Roda 2690 mm.

Dimensi DFSK Glory 560 2020
Panjang 4,515 mm
Lebar 1,815 mm
Tinggi 1,735 mm
Jarak Sumbu Roda 2,690 mm

Interior

Interior DFSK Glory 560 memiliki desain yang cukup mewah dan menarik. Mobil ini memiliki kabin dengan ruang yang cukup luas dan mampu membawa hingga 7 orang penumpang. Mobil ini memiliki tiga baris tempat duduk dan di setiap baris memiliki ruang yang cukup luas yang membuat penumpang menjadi lebih leluasa bergerak di dalamnya. 

Masuk ke dalam kabin, ubahan yang diberikan juga tak jauh berbeda. Dashboard dengan pusat kendali berbentuk huruf T bersama layar LCD bergaya floating yang populer. Ada pilihan bangku 7-seater dan 5-seater. Pengaturan kursi masih tetap sama. Hanya model 560 B-Type yang mendapatkan konfigurasi 5 tempat duduk. Sedangkan dua varian lainnya tersedia bagi 7 orang di dalam kabin dengan pengaturan 2+3+2. Jadi ruang paling belakang bisa dibilang tak terlalu nyaman bagi penumpang dewasa.

Fitur

DFSK Glory 560 ini dilengkapi dengan berbagai fitur. Mobil ini dibekali dengan sistem infotainment gandal dengan layar floating yang berukuran 8 inci. Layar hiburan ini berfungsi untuk beragam konektivitas Bluetooth, Mirroring, USB, dan sistem navigasi GPS. 

Layar hiburan ini juga bisa dihubungkan dengan aplikasi Android Auto dan Apple CarPlay yang mendukung kenyamanan penumpang. Mobil ini juga memiliki smart key dan tombol start stop engine untuk masuk dan menyalakan mobil tanpa harus mengeluarkan anak kunci.

Memang ada banyak fitur yang tak ditemukan di Indonesia. Sebagian besar untuk menekan ongkos produksi dan biaya bagi konsumen. Tapi tak menutup kemungkinan ada beberapa fitur baru yang diberikan pada varian tertinggi maupun menjadi standar untuk semua varian.

Mesin dan Performa

  

DFSK Glory dibekali dengan mesin berkapasitas 1498 cc tipe Petrol. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga maksimal 148 hp dan torsi maksimal 220 Nm. Mobil ini memiliki transmisi Variable Speed CVT.

Efisiensi Bensin
Kapasitas Mesin 1,498 cc
Tenaga 148 hp
Torsi 220 Nm
Jenis Bahan Bakar Bensin

Kesimpulan

Interior Kabin DFSK Glory 560 cukup luas dan mampu membawa hingga 7 orang penumpang. DFSK Glory ini cocok menjadi mobil keluarga untuk bepergian secara beramai-ramai.

DFSK Glory 560 Colors
Toyota
Daihatsu
Honda
Chery
Mitsubishi
Suzuki
Nissan
Wuling
Volkswagen
Datsun
Mercedes-Benz
BMW

Tidak, DFSK Glory 560 tidak memiliki Sistem kontrol traksi.

Tidak, DFSK Glory 560 tidak tersedia di Sistem perintah suara.

Berikut adalah Jumlah pintu(buah) dan varian DFSK Glory 560:

VarianDFSK Glory 560 1.5L Turbo 6M/T B-TypeDFSK Glory 560 1.5L Turbo 6M/T C-TypeDFSK Glory 560 1.5L Turbo 6M/T L-TypeDFSK Glory 560 1.5L Turbo CVT L-TypeDFSK Glory 560 1.8L CVT L-Type
Jumlah pintu(buah)55555

Tidak, DFSK Glory 560 tidak tersedia di Differential lock.

Tidak, DFSK Glory 560 tidak memiliki Merek Speaker.

Harga tukar tambah yang adil
DFSK Glory 560
Upgrade

Compare Listings

Compare (0)